Ada 61 Artikel yang mempunyai tag "Peradangan"
Granulomatosis dengan poliangiitis adalah penyakit langka yang penyebabnya tidak pasti.
Sirosis bilier primer adalah penyakit hati yang dapat memburuk seiring waktu.
Proktitis adalah peradangan pada lapisan rektum. Rektum adalah bagian ujung usus besar yang terhubung ke anus atau dubur
Penyakit Crohn adalah peradangan pada lapisan dinding sistem pencernaan.
Hidradenitis suppurativa adalah kondisi yang ditandai dengan benjolan kecil yang nyeri di bawah kulit
Kolesistitis merupakan peradangan pada kantung empedu.
Kolangitis bilier primer adalah penyakit yang muncul akibat kerusakan saluran empedu di organ liver.
Penyakit Kawasaki adalah pembengkakan pada dinding pembuluh darah anak.
hs-CRP yang merupakan singkatan dari High Sensitivity C-Reactive Protein adalah pemeriksaan yang dapat mendeteksi kadar CRP dengan lebih akurat
Dermatitis numularis merupakan peradangan pada kulit yang ditandai dengan ruam yang berbentuk bulat seperti koin
Dermatitis alergi terjadi ketika terdapat paparan alergen yang mencetuskan reaksi sistem imun pada kulit.