Healthpedia

Beranda / Healthpedia / Penyakit

Cari berdasarkan abjad

A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z
Otot & Tulang
2023-04-14 12:16:06

Mialgia

Mialgia adalah kondisi nyeri pada otot. Umumnya mialgia bisa terjadi karena cedera, postur tubuh yang buruk, pemakaian otot berlebihan, sampai karena penyakit.

Alergi dan Sistem Imun
2023-04-14 23:04:59

Miastenia Gravis

Miastenia gravis (MG) adalah penyakit autoiumun yang menyerang saraf-otot.

Saraf
2023-04-15 15:01:31

Mielopati

Mielopati adalah kerusakan sumsum tulang belakang akibat penekanan yang berat akibat trauma, penyempitan, penyakit degeneratif, atau inflamasi kronis.

Saraf
2023-04-16 16:07:26

Mieloradikulopati

Mieloradikulopati adalah penyakit yang menyerang serabut saraf tulang belakang beserta tempat asal percabangan dari serabut saraf tersebut.

Saraf
2023-04-16 02:36:17

Migrain

Migrain adalah sakit kepala yang terasa berdenyut dan biasanya hanya terjadi pada satu sisi kepala.

Sistem Pernapasan
2022-02-23 11:22:02

Mikosis Paru

Mikosis paru merupakan peradangan paru (pneumonia) yang disebabkan oleh jamur.

Mata
2023-04-13 01:49:27

Mikroftalmus

Mikroftalmus terjadi pada sekitar 1 dari 10.000 orang.

Gigi & Mulut
2024-05-02 10:29:37

Mikrognatia

Mikrognatia adalah kondisi ketika seorang anak memiliki rahang bawah yang sangat kecil