Sistem Pernapasan

Beranda / Topik Kesehatan / Sistem Pernapasan

Displasia Bronkopulmoner

Kamis, 11 Juli 2024 | 12:28

Displasia bronkopulmoner adalah kerusakan paru yang terjadi pada bayi-bayi baru lahir

Tersedak

Kamis, 11 Juli 2024 | 11:26

Tersedak atau choking terjadi ketika sebuah benda yang berasal dari asing masuk ke dalam tenggorokan dan menghalangi aliran udara.

Tuberkulosis (TB) Paru

Rabu, 10 Juli 2024 | 15:03

Tuberkulosis (TB) paru adalah infeksi paru akibat bakteri Mycobacterium tuberculosis (MTB). 

Pleuritis

Rabu, 10 Juli 2024 | 14:41

Pleuritis adalah peradangan pada lapisan membran pleura.

Tumor Paru

Rabu, 10 Juli 2024 | 14:11

Tumor paru adalah tumor yang tumbuh pada jaringan paru atau saluran nafas yang menuju ke paru

Batuk Berdarah (Hemoptisis)

Rabu, 10 Juli 2024 | 13:34

Hemoptisis didefinisikan sebagai batuk yang disertai dengan keluarnya darah.

Fibrosis Kistik

Rabu, 10 Juli 2024 | 13:14

Fibrosis kistik adalah sebuah kondisi yang diwariskan dari orang tua ke anak, yang menyebabkan penumpukan lendir pada paru-paru dan saluran pencernaan.

Bronkiolitis

Selasa, 9 Juli 2024 | 15:49

Bronkiolitis adalah inflamasi saluran napas akut berupa tersumbatnya saluran napas (bronkiolus) akibat infeksi.

Penyakit Paru Obstruktif Kronis (PPOK)

Senin, 8 Juli 2024 | 15:07

PPOK adalah sebuah penyakit inflamasi pada paru yang terjadi dalam jangka waktu cukup lama atau kronik.

Asma Bronkial

Rabu, 3 Juli 2024 | 13:56

Asma adalah gangguan pernapasan yang bersifat reversibel, disebabkan oleh peradangan kronis pada saluran pernapasan

Topik Kesehatan