Saraf

Meningoensefalitis

Rabu, 14 Agustus 2024 | 12:49

Meningoensefalitis adalah peradangan di otak dan selaput otak yang terjadi secara bersamaan.

Meningitis

Rabu, 14 Agustus 2024 | 12:23

Meningitis adalah peradangan pada cairan dan lapisan meninges, yaitu lapisan yang menyelubungi otak serta sumsum tulang belakang (medula spinalis).

Medication Overuse Headache

Rabu, 14 Agustus 2024 | 11:46

Medication overuse headaches adalah sakit kepala akibat penggunaan obat nyeri kepala secara rutin dan lama untuk mengatasi nyeri kepala yang diderita.

Malaria Serebral

Jumat, 9 Agustus 2024 | 16:32

Malaria adalah suatu penyakit infeksi yang disebabkan oleh gigitan nyamuk Anopheles.

Nyeri Punggung Bawah

Jumat, 9 Agustus 2024 | 16:22

Low Back Pain atau nyeri punggung bawah adalah salah satu alasan paling umum orang pergi ke dokter atau tidak masuk kerja.

Lesi Batang Otak

Jumat, 9 Agustus 2024 | 16:04

Lesi batang otak adalah gangguan pada jaringan batang otak, meliputi gangguan pembuluh darah, tumor, atau peradangan

Krisis Miastenik

Jumat, 9 Agustus 2024 | 15:25

Kenali apa itu penyebab, pencegahan dan terapi krisis miastenik

Krisis Kolinergik

Jumat, 9 Agustus 2024 | 15:08

Krisis kolinergik adalah kondisi gawat darurat yang terjadi akibat stimulasi berlebihan dari reseptor muskarinik dan nikotinik.

Peningkatan Tekanan Intrakranial

Rabu, 7 Agustus 2024 | 14:07

Tekanan intrakranial adalah tekanan di sekitar otak, di dalam tengkorak, dan menyebabkan komponen di dalamnya untuk beradaptasi.

Hidrosefalus Kongenital

Rabu, 7 Agustus 2024 | 11:48

Hidrosefalus adalah kondisi penumpukan cairan di otak. Sementara, kongenital berarti bawaan ketika lahir.

Topik Kesehatan