Otitis eksterna atau swimmer's ear adalah infeksi pada telinga luar.
NIHL disebabkan oleh suara keras, baik yang terjadi hanya sekali (seperti suara ledakan) ataupun terus-menerus
Mastoiditis adalah infeksi yang menyerang tulang temporal, terutama pada bagian sel udara mastoid.
Labirinitis adalah infeksi atau peradangan pada organ labirin yang terletak di telinga dalam dan berfungsi untuk pendengaran serta keseimbangan.
Karsinoma nasofaring merupakan sebuah bentuk kanker ganas yang terjadi pada tenggorokan, terutama di bagian atas atau belakang hidung.
Epistaksis, atau yang lebih dikenal sebagai mimisan, adalah mengalirnya darah dari salah satu atau kedua lubang hidung.
Penyebab utama fraktur nasal atau patah tulang hidung adalah cedera pada wajah.
Fistula preaurikular (preauricular pit) adalah lubang kecil di depan telinga yang terlihat seperti bekas tusukan atau bekas pemasangan anting.
Disfungsi tuba Eustachius adalah kondisi di mana terdapat sumbatan pada tuba Eustachius sehingga menimbulkan gangguan pada telinga.
Benda asing pada telinga merupakan adanya benda di dalam telinga luar atau liang telinga.