Ada 24 Artikel yang mempunyai tag "Kelainan Bawaan"
Hidrosefalus adalah kondisi penumpukan cairan di otak. Sementara, kongenital berarti bawaan ketika lahir.
Ensefalokel adalah sejenis kelainan penutupan tabung saraf yang mempengaruhi otak.
Angina pektoris merupakan sebuah sensasi tertekan pada dada, yang disertai dengan rasa cemas.
Penyakit Hirschprung adalah kelainan bawaan pada bayi baru menyebabkan feses atau tinja tierjebak di dalam usus besar.
Stenosis berarti penyempitan. Sedangkan pilorus adalah otot yang berfungsi sebagai katup antara lambung dan usus kecil.
Atresia bilier merupakan penyumbatan saluran yang membawa empedu dari hati menuju ke kandung empedu.
Hypertrophic pyloric stenosis merupakan suatu penyakit pada saluran pencernaan pada bayi.
Hernia diafragma terjadi ketika satu atau lebih organ perut terdorong ke rongga dada melalui cacat atau bukaan pada diafragma.
Gastroskisis adalah kelainan bawaan yang ditandai dengan kecacatan dinding perut.
Lubang sinus preauricular muncul di daerah yang dekat dengan telinga, biasanya di depan telinga atau di dekat daun telinga.