Jantung & Pembuluh Darah

Beranda / Topik Kesehatan / Jantung & Pembuluh Darah

Retensi Cairan

Kamis, 12 Mei 2022 | 11:48

Retensi cairan adalah sebuah kondisi ketika jumlah cairan di dalam tubuh terlalu banyak.

Insufisiensi Vena Kronik pada Anak

Rabu, 11 Mei 2022 | 13:39

Insufisiensi vena kronik terjadi ketika pembuluh darah balik pada tungkai tidak mengalirkan darah kembali ke jantung dengan baik.

Sindrom Vena Kava Superior

Senin, 9 Mei 2022 | 15:36

Sindrom vena kava superior (SVKS) adalah suatu kondisi ketika vena kava superior tersumbat atau terjepit oleh sesuatu.

Poliarteritis Nodosa

Kamis, 5 Mei 2022 | 21:57

Poliarteritis nodosa adalah peradangan luas, serta kelemahan dan kerusakan pembuluh darah (arteri) yang berukuran kecil dan sedang

Henti Jantung-Paru (Cardiorespiratory Arrest) pada Anak

Kamis, 28 April 2022 | 11:10

Cardiorespiratory arrest atau henti jantung-paru adalah berhentinya detak jantung dan pernafasan normal.

Syok Kardiogenik

Rabu, 27 April 2022 | 14:06

Syok kardiogenik adalah sebuah kondisi mengancam nyawa dimana jantung tiba-tiba tidak dapat memompa darah yang cukup untuk memenuhi kebutuhan tubuh.

Ekstrasistol Supraventrikular dan Ventrikular Pada Anak

Selasa, 26 April 2022 | 14:41

Ekstrasistol supraventrikular dan ventrikular merupakan jenis dari gangguan irama pada jantung (aritmia)

Hemangioma Kavernosa

Senin, 25 April 2022 | 15:45

Hemangioma kavernosa adalah kumpulan kapiler berdinding tipis yang membengkak dan membentuk gumpalan

Vaskulitis Hipersensitivitas

Senin, 25 April 2022 | 15:22

Vaskulitis hipersensitivitas adalah peradangan dan kerusakan pada pembuluh darah akibat reaksi alergi

Subclavian Steal Syndrome

Senin, 25 April 2022 | 14:14

Subclavian Steal Syndrome (SSS) adalah sekelompok gejala yang menunjukkan adanya darah yang mengalir berbalik arah pada

Topik Kesehatan