Walaupun tidak mengganggu aktivitas sehari-hari secara drastis, depresi ringan tetap bisa memengaruhi kualitas hidup dan kesejahteraan Anda.
Sindrom Sundown atau sering disebut sundowning adalah kondisi yang sering dialami oleh lansia.
Menjaga kesehatan pembuluh darah bisa dilakukan dengan menjaga asupan makanan dan rutin olahraga.
Tanpa pengobatan yang tepat, asam urat di pergelangan kaki bisa menyebabkan peradangan kronis.
Cuaca panas yang ekstrem bisa berdampak serius pada kesehatan.
Pusing dan mual bersamaan bisa disebabkan oleh vertigo, mabuk perjalanan atau kehamilan.
Beberapa bahan dalam makanan dapat memicu migrain seperti kafein, alkohol dan cokelat.
Penanganan kutil di rumah bisa menggunakan salicylic acid atau prosedur laser.
Peradangan di kulit akibat stres sering muncul sebagai ruam atau gatal-gatal di kulit.
Batuk, mengi, dan sesak napas yang tidak membaik dapat mengindikasikan penyakit serius.