Ada 6 Artikel yang mempunyai tag "Penurunan Kesadaran"
Ensefalopati sepsis adalah gangguan fungsi otak yang muncul pada keadaan sepsis.
Ensefalopati tifoid adalah penyakit yang menyerang sistem saraf pusat termasuk otak yang disebabkan oleh infeksi bakteri Salmonella thypi.
Ensefalopati metabolik terjadi ketika terdapat kondisi lain seperti diabetes, gagal ginjal, yang menyebabkan otak untuk sulit bekerja sesuai fungsinya.
Selama koma, seseorang tidak dapat merespon keadaan di sekitarnya.
Eklamsia adalah komplikasi berat dari preeklamsia di mana tekanan darah yang tinggi berujung pada kejang atau koma saat kehamilan.
Cedera aksonal difusa merupakan jenis cedera kepala akibat cedera tumpul di otak.