Hai, terima kasih telah bertanya di Tanya Dokter Ai Care.
Air conditioner atau AC adalah sebuah alat yang biasa dipasang di dalam suatu ruangan, berfungsi untuk menyejukkan hingga mendinginkan udara. AC bekerja dengan cara menghisap udara panas ke dalam mesin, melakukan pendinginan pada udara tersebut, kemudian dikeluarkan sebagai udara dingin.
Dalam melakukan fungsinya, AC mempunyai fitur filter untuk menyaring udara yang masuk. Seringkali kotoran pada udara tersebut ikut terhisap dan tersangkut di filter AC. Jika terjadi terus menerus, maka hal ini akan membuat filter udara tersumbat.
Ketika filter udara AC tersumbat, mesin akan bekerja lebih keras untuk menjalankan fungsinya. Bila hal ini terjadi, jumlah energi yang dipakai juga semakin banyak. Tidak hanya boros energi, AC kotor juga menyebabkan beberapa penyakit.
Mengenai pertanyaan Anda, ketika AC di rumah Anda kotor, selain membuat udara tidak sejuk, juga menimbulkan masalah kesehatan cukup serius, antara lain:
Untuk mengurangi risiko terjadinya masalah-masalah kesehatan di atas, Anda dapat melakukan beberapa tips, yaitu:
Apabila Anda, teman kantor, atau kerabat Anda mengalami keluhan seperti sesak nafas, batuk, pilek, atau gatal pada area kulit setelah terpapar udara AC dalam waktu yang lama, dianjurkan untuk konsultasi ke fasilitas kesehatan terdekat seperti IGD. Pengobatan penyakit akan disesuaikan dengan keluhan Anda.
Semoga jawaban ini membantu Anda. Bila mengalami keluhan kesehatan atau ingin bertanya seputar informasi kesehatan, dapat berkonsultasi langsung dengan dokter di Aplikasi Ai Care. Unduh Aplikasi Ai Care di Appstore dan Playstore Anda!
dok apa yang terjadi jika kita menggunakan facial wash berkandungan glycolic acid, lalu menggunakan ampoule yang mengandung Niacinamide, Tranexamic Acid, dan 3-0-Ethyl Ascorbic Acid lalu menggunakan moisturizer yang mengandung ceramide? apakah ada kandungan yang bertabrakan dan sebaiknya tidak di gabung?
Dok, adik saya umur 9 bulan dan sedang mengalami batuk lebih dari 3 hari tidak sembuh, obat batuk yang tepat untuk bayi umur segitu itu apa ya dok? Mohon bantuannya Terimakasih banyak
dok, badan saya gatal2 sudah lama di tangan seperti bintik2 yg ada air didalamnya tapi dibagian kaki hanya gatal biasa yg setiap digaruk langsung menimbulkan luka
Selasa, 18 Januari 2022 | 15:45
Selasa, 13 Desember 2022 | 11:12
Kamis, 10 November 2022 | 13:00
Rabu, 8 Juni 2022 | 10:46
Rabu, 20 September 2023 | 14:48
Jumat, 19 Agustus 2022 | 15:15
Senin, 6 Februari 2023 | 13:00