Pedikulosis adalah penyakit yang disebabkan oleh kutu Pediculus humanus.
Nevus pigmentosus adalah istilah medis untuk tahi lalat
Miliaria kristalina atau biang keringat adalah kondisi ketika keringat terjebak di bawah kulit.
Miliaria apokrin merupakan kondisi peradangan kulit kronis yang terjadi ketika saluran keringat tersumbat atau meradang
Kandidiasis Kutis adalah infeksi jamur Candida pada kulit.
Lupus eritematosus kulit adalah suatu penyakit kulit autoimun
Lipoma adalah suatu benjolan jaringan berbentuk bulat atau oval berisi lemak yang tumbuh tepat di bawah kulit
Tinea kapitis merupakan infeksi jamur pada kepala.
hipopigmentasi pasca inflamasi adalah bentuk kekurangan pigmen kulit terjadi akibat kerusakan internal atau eksternal pada kulit.
Furunkulosis adalah salah satu jenis abses kulit yang melibatkan folikel rambut dan area sekitarnya