Ada 25 Artikel yang mempunyai tag "Hubungan Intim"
Berhubungan intim saat menstruasi sebaiknya dilakukan dengan menggunakan kondom untuk mencegah penularan penyakit menular seksual.
Seperti apakah prosedur histerektomi dan apakah setelahnya Anda tetap bisa hidup normal?
Secara sederhana, buang air kecil setelah berhubungan seks dapat membantu mengeluarkan bakteri dari uretra
Kram setelah orgasme dapat dipengaruhi oleh penggunaan alat kontrasepsi, endometriosis, dan faktor lainnya.
Frekuensi bercinta dapat memengaruhi keharmonisan rumah tangga.
Perlu disadari bahwa aktivitas seks yang aman bukanlah melulu soal keberhasilan pencegahan kehamilan.
Pendarahan setelah berhubungan intim bisa disebabkan oleh beberapa kondisi kesehatan tertentu. Apa saja?
Memakai kondom rangkap atau berlapis tidak memberi perlindungan lebih saat berhubungan seks.
Bila Anda mengalami problem kekeringan vagina, pelumas buatan akan sangat membantu dalam aktivitas seksual
Dispareunia adalah rasa sakit yang dirasakan saat berhubungan intim. Bagaimana cara mencegahnya?
Berhubungan intim dapat membantu meredakan stres, menurunkan tekanan darah dan menjaga kesehatan jantung.