Ada 32 Artikel yang mempunyai tag "Masalah Tidur"
Pria memiliki anatomi yang berbeda dengan wanita sehingga lebih mudah terjadinya dengkuran
Jet lag adalah gangguan tidur akibat bepergian jarak jauh ke daerah yang memiliki zona waktu berbeda.
Ada serangkaian kondisi psikis maupun fisik yang dapat memengaruhi tidur dan membuat orang dewasa menangis setelah bangun tidur
Insomnia dapat ditandai dengan sulit berkonsentrasi, badan tetap lelah meskipun baru saja beristirahat, dan lain-lain.
Night terror adalah sebuah kondisi episodik yang ditandai dengan berteriak, ketakutan yang sangat kuat, serta memukul-mukul dalam kondisi tertidur.
Kurang tidur saat hamil dapat menyulitkan proses persalinan.
Kelelahan akibat sering begadang dan kurang tidur dapat membawa konsekuensi yang negatif dan berpotensi serius bagi kesehatan.
Orang dewasa sehat membutuhkan setidaknya 7-9 jam tidur setiap malamnya. Sedangkan bayi dan anak-anak membutuhkan waktu yang lebih lama.
Ternyata setiap posisi tidur selain mempengaruhi postur juga dapat menyebabkan perubahan besar bagi kondisi tubuh
Narkolepsi adalah sebuah gangguan tidur berkepanjangan yang ditandai dengan rasa mengantuk pada siang hari yang berlebihan serta serangan tidur yang mendadak.