Sindrom Laurence-Moon-Bardet-Biedl (LMBBS) adalah sebuah kondisi genetik yang jarang terjadi dan menyebabkan berbagai masalah kesehatan.
Pubertas terlambat adalah kondisi ketika gejala pubertas terjadi setelah usia maksimal terjadinya pubertas.
Perawakan tubuh tinggi biasanya didefinisikan sebagai tinggi badan untuk usia dan jenis kelamin yang melebihi batas tertentu pada kurva pertumbuhan WHO
Gangguan hormon pertumbuhan pada anak adalah suatu kondisi dimana terdapat kekurangan atau kelebihan hormon pertumbuhan pada anak
Gangguan metabolik pada bayi berdampak pada bagaimana bayi mencerna zat tertentu dan mengubahnya menjadi bahan bakar untuk tubuhnya.
Goiter pada anak adalah pembesaran atau pembengkakan kelenjar tiroid pada anak.
Hipertiroid pada anak adalah suatu kondisi dimana kelenjar tiroid pada anak memproduksi terlalu banyak hormon tiroid (tiroksin).
Gangguan elektrolit pada anak adalah kelompok kondisi yang disebabkan oleh gangguan sementara pada kadar elektrolit tubuh
Diabetes melitus tipe 2 (DM tipe 2) pada anak adalah penyakit kronis yang memengaruhi tubuh anak dalam regulasi glukosa dalam darah.
Polycystic ovary syndrome (PCOS) adalah sebuah kondisi yang cukup umum terjadi pada wanita.