Hallux varus adalah istilah medis yang digunakan untuk kondisi pembesaran jari kaki. Deformitas kaki menyebabkan jari kaki berubah arah ketengah.
Osteomalasia atau “tulang lunak” adalah suatu penyakit dimana tulang menjadi lemah sehingga lebih mudah patah.
Acrosyndactyly merupakan bentuk kelainan bentuk tangan bawaan sejak lahir.
Tendinitis adalah peradangan pada serabut tebal yang menghubungkan otot ke tulang.
Kontraktur merupakan kondisi dimana terjadi kekakuan pada jaringan tubuh anda.
Myositis adalah kondisi peradangan otot gerak pada tubuh. Penyakit ini disebabkan beberapa hal, terutama kondisi autoimun.
enu varum adalah kondisi ketika kedua lutut menjauh ke arah luar menyebabkan adanya jarak sehingga membentuk kaki seperti huruf O.
Genu valgum adalah abnormalitas tungkai bawah dimana terdapat jarak yang besar pada pergelangan kaki ketika berdiri dengan kedua lutut rapat
Lesi ligamen pada panggul atau yang sering disebut dengan hip sprain adalah cedera pada ligamen yang mengelilingi tulang-tulang panggul.